Flowchart devisa dari sektor pariwisata mengalir masuk dan
keluar dari sebuah negara.
Diagram pengeluaran wisatawan di suatu kawasan wisata berdasarkan aspek transportasi, makan dan minum, tour, dan cinderamata.
Apabila
seorang wisatawan mengeluarkan biaya makan dan minum sebesar Rp.5.000,-
perhari, sementara ia berada di daerah tujuan wisata tersebut selama 5 hari,
sedangkan pengusaha makan dan minum mengeluarkan biaya Rp.3.350,- untuk
keperluan lainya, pada tingkat selanjutnya dikeluarkan biaya lanjutan
Rp.2.150,- yang mengakibatkan timbulnya pengeluaran ikutan Rp.1.475,- .
Berapakah Efek Berganda yang ditimbulkan oleh pengeluaran wisatawan di daerah
tujuan wisata tersebut, dari kegiatan makan dan minum tersebut ?
Diketahui :
·
Pengeluaran
makan dan minum ( Y ) Rp. 5000/hari
·
Lama tinggal
5
hari
·
Biaya yang dikeluarkan
perusahaan ( DS ) Rp. 3350
·
Biaya
lanjutan ( IS ) Rp. 2150
·
Pengeluaran
ikutan ( IdS ) Rp. 1475
Ditanya : Efek berganda?
Jawab :
·
Koefisien
berganda ( K ) = pengeluaran total (y )
Pengeluaran awal ( E )
= 1,27
kali
·
koefisien
ortodok ( M ) = DS + IS + IdS
= 3350 + 2150 + 1475
3350
= 2,08
kali
·
koefisien
Unortodok ( M ) = DS + IS + IdS
=
3350 + 2150 + 1475
25000
= 0,28 kali
Score: 100..its exellent
BalasHapus